Pengertian Gambar Perspektif 1 Titik Hilang

 

Pengertian Gambar Perspektif 1 Titik Hilang

TUGAS GAMBAR DI BAWAH INI 

Gambar perspektif 1 titik hilang atau one point perspective merupakan salah satu teknik menggambar yang sering digunakan untuk menggambar sebuah objek atau benda.

satu titik hilang
Yang mana penggambaran benda tersebut terlihat seperti apa yang dilihat mata secara nyata. Karena letak benda yang terlihat seperti dekat mata, maka jangkauan pandangan mata terhadap benda tersebut, juga akan menjadi sempit.

Sehingga garis antara batas pengelihatan akan tertuju pada satu titik saja, dan titik yang lain akan terlihat buram atau tidak nampak.

Teknik gambar seperti ini disebut juga sebagai pararel pespektif. Karena, ada banyak garis bantu yang digunakan memiliki kesejajaran yang sama.


Baik itu pada garis horizontal maupun garis vertical. Kelebihan dari teknik yang satu ini adalah sangat cocok untuk menggambar rancangan bangun interior.

Contoh Gambar Perspektif 1 Titik Hilang

Demikianlah pembahasan lengkap mengenai gambar perspektif 1 titik hilang. Semoga bermanfaat dan menambah wawasan kita semua.

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama